Deskripsi Produk: Batu ginjal adalah gumpalan kecil dan keras yang terbentuk di sepanjang saluran kemih yang terbentuk dari mineral dan asam garam yang mengkristal dan menggumpal. Hal ini mengakibatkan rasa sakit nyeri pada punggung saat buang air kecil karena saluran air seni terganggu, Gejala sakit Batu Ginjal diantaranya : Nyeri yang parah pada sisi tubuh atau punggung, di bawah pinggul • Nyeri yang menyebar ke bagian bawah tubuh dan pangkal paha • Nyeri pada saat buang air kecil • Urin berwarna pink, merah atau coklat • Mual dan muntah • Sering buang air kecil • Demam dan menggigil saat infeksi terjadi Kegunaan : Membantu meluruhkan batu urin di saluran kemih dan melancarkan buang air kecil Aturan Pakai : 3 kali sehari 2 kapsul Komposisi, Tiap kapsul mengandung : Sunchus arvensis folim extractum 45mg Phylantus niruri herba extractum 50mg Gynura Procumbents Folium extractum 50mg Orthosiphonis aristatus folium extractum 45mg Centella Asiatica herba extractum 25mg Plantago Major folium extractum 35mg | |